Danarhadi CRM

Danarhadi CRM adalah sebuah sistem Customer Relationship Management (CRM) berbasis website yang dirancang khusus untuk brand batik ternama Danarhadi. Sistem ini dibangun untuk meningkatkan efektivitas dalam mengelola hubungan dengan pelanggan, memahami preferensi mereka, serta mengoptimalkan strategi pemasaran dan layanan purna jual.

Website ini memiliki fitur lengkap seperti manajemen data pelanggan, riwayat transaksi, segmentasi pelanggan, loyalty program, hingga pelacakan interaksi customer. Dengan tampilan antarmuka yang user-friendly dan mudah digunakan oleh tim internal, sistem ini mempermudah pengambilan keputusan berbasis data.

Scroll to Top